Kasus kematian pasien dalam pengawasan (PDP) di Lampung kembali bertambah. Data pada hari senin 27 april 2020 mencatat satu tambahan pdp meninggal dunia. Pasien diketahui bedomisili dari kabupaten Pesawaran. Total PDP yang meninggal di Lampung berjumlah 13 orang, sementara kasus positif masih tetap 42 kasus.
Dinas kesehatan provinsi lampung menyatakan cluster gowa menjadi penyumbang terbanyak kasus positif covid 19 di provinsi Lampung. Pasien positif covid tersebar di sejumlah wilayah lampung.
Tetap Lakukan Physical Distancing, Social Distancing, Jaga Kesehatan dan Ingat selalu gunakan masker. “Jaga diri dan keluarga anda, karena virus corona ada disekitar kita”.
Follow akun twitter kami @radartvlampung
Follow instagram kami @radarlampungtv
#RamadanMubarak #ramadhan1441h #ramadhan #mudik #pulangkampung #amandirumah #DiRumahAja #stayhome #medialawancovid19 #viruscorona #covid19 #radarlampungtv #radartvnews #radartv #bandarlampung #lampung #radarlampung #covid2019 #SemuaAdaDirumah #CoronaUpdate #Covid19indonesia #cegahcoronabersama #lockdown #karantinawilayah #coronalampung
source