Update Covid 19 Di Lampung, PDP Negatif 62 Orang, 1 Meninggal


Jumlah pasien dalam pengawasan yang dinyatakan negatif atau sembuh dari virus corona di lampung saat ini terus bertambah . Dari 88 kasus pdp 62 orang dinyatakan negatif sementara 12 orang masih dirawat . Sementara itu satu pdp dinyatakan meninggal sehingga total 14 orang . Untuk kasus positif covid 19 tetap berjumlah 66 kasus .

Lakukan Physical Distancing, Social Distancing, Jaga Kesehatan, selalu gunakan masker dan cuci tangan pakai sabun.

“Jaga diri dan keluarga anda, karena virus corona ada disekitar kita”.

Follow akun twitter kami @radartvlampung
Follow instagram kami @radarlampungtv

source