Pengurus MUKI Lampung Dilantik, Pemprov Ajak Peran Serta Bangun Lampung

Ketua Majelis Umat Kristen Indonesia Provinsi Lampung Akbp Jhonson Sihotang Dan Sekretaris Muki Lampung Pendeta Hansye Harpahat Mth Dilantik Bersama Kepengurusan Terpilih Yang Sudah Menjalankan Kegiatan Muswil Muki Sebelumnya

Dimana Program Kerja Muki Sesuai Visi-Nya Untuk Memperjuangkan Keadilan, Kebenaran, Serta Kesetaraan Yang Berdasarkan Kasih

Hadir Dalam Prosesi Pelantikan Asisten Iii Pemprov Lampung Dan Perwakilan Forkopimda Lampung Serta Forkopimda Kota Bandar Lampung

Hadir Pula Pengurus Dpp Muki Djasarmen Purba Sebagai Ketua Umum Muki Pusat Pendeta Yohan Yahyadi Selaku Sekjen Dpp Muki Serta Beberapa Pengurus Muki Pusat Lainnya

Ketua Muki Provinsi Lampung Akbp Jhonson Sihotang Menyampaikan Bila Sebagai Organisasi Yang Mendukung Pemerintah Dalam Membangun Manusia Seutuhnya Secara Keutuhan Yang Berlandaskan Uud 1945 Pancasila, Nkri Dan Bhineka Tunggal Ika. Jhonson Juga Menegaskan Bahwa Muki Itu Bukan Gereja Bukan Partai Politik Dan Tidak Akan Menjadi Partai Politik.

Dirinya Menyampaikan Bila Muki Hanya Berupaya Untuk Memberikan Kesejahteraan Kepada Masyarakat, Sementara Itu Asisten Iii Pemprov Lampung Berharap Dengan Dilantiknya Anggota Muki, Ke Depan Akan Membawa Kebaikan Bagi Seluruh Masyarakat Dan Bisa Ikut Berperan Dalam Pembangunan Provinsi Lampung

Diketahui Kepengurusan Muki Yang Sudah Terbentuk Tidak Hanya Di Tingkat Provinsi Namun Juga Akan Disusun Hingga Di Wilayah Kecamatan

Informasi Berita, Liputan, Iklan, Kerjasama, Talkshow & LIve Event Hubungi WA : 0813-6902-6789

SAHABAT RADAR TV, JANGAN LUPA LIKE, COMMENT, DAN SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE RADAR LAMPUNG TV, JUGA AKTIFKAN LONCENG NOTIFIKASI AGAR TIDAK KETINGGALAN UPDATE MENGENAI ISU-ISU TERKINI DI PROVINSI LAMPUNG*

Informasi dan Berita Lainnya Simak di :
Website :
https://radartv.disway.id/
https://www.radartv.co.id/

Follow akun twitter kami : @radarlampungtv
Follow akun instagram kami : @radarlampung.tv
Follow akun facebook kami : @radartvlampung